BAHASA TERBAIK SAAT KECEWA
BAHASA TERBAIK SAAT KECEWA
Dikirim oleh : Theresia Feby A.
Instagram : @theresiafebya
BAHASA TERBAIK SAAT KECEWA
SEJUTA HARAPAN
LOGIKA MAMPU MEMBIARKANMU PERGI
TAPI HATI,SANGAT INGIN UNTUK TINGGAL DISINI
KARENA MELUPAKAN TAKKAN SEMUDAH MENGENAL
BUKAN ADA YANG SALAH,TAPI DISINI HATI YANG SELALU PERASA
(Baca juga : Elegi Orang Pinggiran)
SEBAB TIDAK SEMUA KATA MAMPU MEWAKILI RASA
MUNGKIN ITU BAHASA YANG TERBAIK SAAT KECEWA
NAMUN ITU PENIKMAT,BUKAN PENYEBAB
ATAU MUNGKIN ITU ADALAH SKENARIO TUHAN
YANG HARUS DIPERDULIKAN
(Baca juga artikel lain pada : Ternyata Setia itu Mahal)
Itulah postingan puisi tentang renungan yang telah dikirimkan oleh salah seorang sahabat kita yang dapat kami bagikan pada kesempatan kali ini dengan harapan semoga kita dapat mengambil hikmah dari postingan puisi diatas. (Baca juga artikel lain pada : Bermain Teka Teki dalam Pesawat Terbang)
Kirimkan tulisan kalian yang lain melalui e-mail ke: [email protected]
One thought to “BAHASA TERBAIK SAAT KECEWA”