Pidato tentang Perang Melawan Narkoba
Pidato tentang Perang Melawan Narkoba
Dikirim oleh : AWINDA DINI FITRIYANTI
Assalamualaikum Wr. Wb
Yang terhormat Kepala SMPN 1 Tarik Bapak Suharsono S.pd., M.pd.,
Yang saya hormati Bapak/ Ibu Guru SMPN 1 Tarik,
Serta seluruh siswa SMPN 1 Tarik yang berbahagia,
Pertama tama marilah kita ucapkan puji syukur kehadirat ALLAH SWT atas berkah dan rahmat-Nya kita semua dapat berkumpul dalam keadaan sehat walafiat
(Baca juga : Contoh Teks Pidato Persuasif tentang Membuang Sampah)
Dalam kesempatan ini perkenankanlah saya untuk menyampaikan pidato yang bertema perang melawan narkoba